Monday, November 17, 2014

"The Original Of Coban Jahe"


Air terjun ini masih terletak di Dusun Begawan,Desa Pandansari Lor, Kecamatan Jabung -Malang...
Masih Satu Kompleks dengan "Coban Jahe" yang pernah saya posting sebelum nya...
Dan Sebenar nya Air Terjun inilah Yang di sebut Coban Jahe yang asli..
Cuman,kebanyakan orang salah persepsi dengan menyebut Coban Indrokilo sebagai Coban Jahe ini..

Yah,terserah lah orang mau menyebut bagaimana,yang penting sebenarnya inilah Coban Jahe yang sesungguh nya,, Kalau anda tidak percaya, silah kan bertanya pada penduduk lokal desa Pandansari...

Untuk menuju Coban ini,bisa di bilang cukup mudah....
Coban ini,hanya berjarak sekitar 500 meter dari Coban Indrokilo atau yang selama ini disebut juga coban jahe oleh kebanyakan orang...

Sebelum menuju Coban Indrokilo atau coban jahe yang umum..
di situ akan ada gubuk petani di kanan jalan,tepat nya setelah anda melewati Taman Makam pahlawan kali jahe...
Anda bisa mengikuti jalan setapak yang ada di situ kemudian memarkir kendara'an anda di tempat yang bisa di bilang tidak begitu luas...
Atau kalau anda ragu,anda bisa memarkir kendara'an anda di coban jahe yang umum itu saja...

Anda tinggal menyebrangi sungai dan bejalan menyusuri sungai tidak sampai 30 menit dan Anda akan sampai di "ORIGINAL OF COBAN JAHE" ini....


SELAMAT DATANG DAN SELAMAT MENIKMATI KE ALAMIAN NYA...








Yappppzzzzzzz.....
Mungkin cukup sekian dulu untuk postingan saya kali ini...
Kalau mungkin ada yang bisa saya bantu, silahkan :
Add Fb saya <ferdy duck> pin 23c1e04c  Sms/Wa   085645447414


TEMPAT INI BISA DI BILANG MASIH CUKUP ALAMI TEMAN....
KALAU ANDA MAU KE SINI,SILAH KAN...
TP SAYA MINTA TOLONG DENGAN SANGAT HORMAT,TOLONG BAWA PULANG KEMBALI  SAMPAH-SAMPAH ANDA...
JANGAN RUSAK,JANGAN KOTORI TEMPAT INI....

Terimakasih atas perhatian nya....

No comments:

Post a Comment